Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer
Cara Mengambil Screen Shot di Galaxy Note Dengan S Pen

Cara Mengambil Screen Shot di Galaxy Note Dengan S Pen

Cara Mengambil Screen Shot di Galaxy Note Dengan S Pen. Samsung Galaxy Note merupakan keluaran dari produsen Smartphone terbesar dan tercanggih. Samsung Galaxy Note yang memiliki fitur yang canggih ini dilengkapi dengan S pen, jadi sangat memudahkan penggunanya jika tidak ingin bersentuhan langsung dengan gadget tersebut.

Cara Mengambil Screen Shot atau Capture Screen di Galaxy Note Dengan S Pen. Selain dengan cara memakai tombol kombinasi yang biasa dilakukan di Gadget Android lainnya, ternyata Galaxy Note ini dapat mengambil Capture Screen atau Screen Shot dengan menggunakan S Pen.





Dan Cara mengambil gambar atau potret pada tampilan aktip galaxy note dengan S pen sangatlah mudah dilakukan dan perhatikan Tips dan Trik Cara Mengambil Screen Shot di Galaxy Note Dengan S Pen dibawah ini :

  • Pertama ketuklah layar menggunakan S Pen Sobat berkali-kali sambil menekan tombol S Pen pada layar yang ingin Sobat Ambil Screen Shotnya.
  • Kemudian bila Sobat sudah melihat flash layar dan mendengarkan suara capture bila berbunyi, maka gambar akan muncul bersama toolbarnya.
  • Sobat bisa menggunakan aplikasi atau tools untuk menyesuaikan gambar atau menulis pada gambar pada hasil Capture Screen sesuai dengan kebutuhan Sobat.
  • Selesai, dan screenshot atau screen capture Sobat akan tersimpan ke galeri gambar atau ke folder Screen Shot secara otomatis.
Nah itu dia Tulisanku tentang Cara Mengambil Screen Capture atau Screen Shot di Galaxy Note Dengan S Pen. Mudahkan Sobat? Selamat mencobanya.

Source : tulisanku, cara mengambil screen shot, cara mengambil capture screen, cara mudah mengambil screen shot galaxy note, cara mudah mengambil screen shot Android, cara mudah mengambil screen shot di laptop atau pc,
Open Comments

Posting Komentar untuk "Cara Mengambil Screen Shot di Galaxy Note Dengan S Pen"